detikNews
Suami Bunuh Selingkuhan Istri, Mayatnya Dibuang ke Septic Tank
Seorang suami yang dibakar api amarah membunuh selingkuhan istrinya. Pria itu kemudian menceritakan perbuatannya ke istrinya. Tapi sang istri tak percaya.
Rabu, 23 Mei 2007 09:34 WIB







































