detikNews
Sistem Electoral Threshold RI Tidak Bisa Sederhanakan Partai
Sistem electoral threshold (ET) Indonesia, menurut pengamat politik M Qodari, tidak bisa menyederhanakan sistem kepartaian. ET yang dianut Indonesia tidak lazim.
Kamis, 06 Sep 2007 15:16 WIB







































