detikSport
Kalila Raih Kemenangan Pertama
Kalila mengawali langkahnya di IBL 2006 dengan mulus usai menekuk Avian Bima Sakti 76-68. Dalam pertandingan itu guard Kalila Kelly Purwanto muncul sebagai penampil terbaik.
Rabu, 05 Apr 2006 19:16 WIB







































