detikHealth
Begini Caranya Agar Gigi Anda Tak Jadi Kuning
Senyum manis dengan gigi putih dan sehat tentu menjadi dambaan banyak orang. Sayangnya, malas menggosok gigi, merokok dan makanan tertentu dapat membuat gigi menjadi kuning. Ini beberapa langkah yang dapat dilakukan agar gigi tak menguning.
Jumat, 05 Jul 2013 18:00 WIB







































