Kalimas yang Keruh, Ladang Bagi Pencari Cacing Sutra
Sebagian besar warga Surabaya, air Kalimas terlihat kotor dan menjijikkan. Namun bagi Fauzi (42), Kalimas merupakan sumber penghasilan untuk mendapatkan cacing sutra.
Selasa, 06 Jan 2009 11:42 WIB







































