detikFinance
Crash Program II Tak Layak
Program percepatan pembangunan pembangkit listrik atau crash program tahap II yang tak lagi mengandalkan batubara dinilai tak layak baik dari sisi teknis dan finansial.
Jumat, 06 Jun 2008 10:56 WIB







































