detikFinance
Orang Kaya Boros Pakai Listrik Kena Penalti
Pemerintah kini tengah mengkaji penerapan penalti atau disinsentif bagi masyarakat kelas menengah ke atas yang boros menggunakan listrik.
Rabu, 28 Nov 2007 15:32 WIB







































