detikNews
Oleh-Oleh Kisah Pilu TKW dari KM Labobar
KM Labobar yang membawa ribuan TKI overstay dari Arab Saudi sudah merapat di Tanjung Priok. Tak ada buah tangan mahal nan cerita suka cita dari mereka. Hanya kisah kegetiran hidup mencari nafkah di negeri orang.
Rabu, 04 Mei 2011 13:37 WIB







































