detikNews
Pulang dari Argentina, Presiden Kolombia Terserang Flu Babi
Presiden Kolombia Alvaro Uribe terserang virus flu A H1N1 atau flu babi. Namun, kondisinya dilaporkan makin membaik.
Senin, 31 Agu 2009 09:09 WIB







































