detikFinance
Penanganan Tol Cipali Amblas Rampung Bulan Depan
Penanganan amblasnya Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) ditargetkan rampung pada April 2021. Amblasnya tol tersebut menjadi sorotan publik beberapa waktu lalu.
Rabu, 17 Mar 2021 11:55 WIB