Pengobatan Pasien Flu Babi di Jatim Akan Digratiskan
Bagi masyarakat Jawa Timur yang terserang flu babi akan menjadi perhatian pemerintah. Rencananya, pengobatannya akan digratiskan.
Senin, 13 Jul 2009 17:31 WIB







































