detikHot
Culkin: Aku Tak Pernah Dianiaya Jacko
Persidangan kasus penganiayaan terhadap anak di bawah umur yang dihadapi Michael Jackson menyeret nama Macaulay Culkin. Jacko dituduh juga pernah menganiaya bintang Home Alone itu. Culkin mementahkannya.
Kamis, 12 Mei 2005 07:35 WIB







































