detikFood
Jakarta Chocolate EXPO 2005
Ribuan pasang mata para penggemar cokelat beralih ke area Semanggi Expo untuk menyaksikan pameran cokelat terbesar di Asia Tenggara. Mulai dari istana cokelat, patung cokelat hingga air mancur cokelat terbesar di dunia ada di pameran ini.
Senin, 29 Agu 2005 11:02 WIB







































