Sopir angkot nyabu menerobos pintu perlintasan kereta api di Kota medan, Sumatera Utara. Akibatnya, terjadi kecelakaan yang menyebabkan empat orang meninggal.
Pengurus Pemuda Pancasila (PP) mengungkapkan AKBP Dermawan Karosekali yang dikeroyok saat demo pernah menjadi kader PP. Dermawan membantah klaim PP itu.
AKBP Dermawan membantah pernyataan pengurus Pemuda Pancasila (PP) bahwa dirinya pernah jadi kader sebelum jadi polisi. "Jawabannya ndak," tegas Dermawan.