'Presiden Balkadaba', Sebuah Peringatan Untuk Pemimpin
'Presiden Balkadaba' bakal digelar di Balai Pemuda Surabaya. Cak Nun dan Gamelan Kiai Kanjeng akan menceritakan tentang bahayanya iblis yang menyusup di kehidupan manusia, khususnya para pemimpin.
Kamis, 04 Jun 2009 21:42 WIB







































