Partai Golkar Sulsel yakin akan memenangkan 60% posisi kepala daerah pada Pilkada yang bakal digelar Juni nanti. Pilkada akan digelar di 10 kabupaten di Sulsel.
Nampaknya para selebritis tak mau kalah menjelang pemilihan kepala daerah (Pilkada) yang akan digelar Juni 2005 mendatang. Gusti Randa, dan Wanda Hamidah pun ikut mencalonkan diri jadi Walikota Depok.
Soetrisno Bachir yakin didukung sekitar 900 orang yang punya hak suara dalam Kongres II PAN. Dia berharap pemilihan ketua umum berlangsung satu putaran.