detikHealth
Jangan Sering-sering Sentuh Wajah Jika Ingin Hindari Flu
Jika Anda sering terkena flu, mungkin itu karena kebiasaan buruk Anda yang sering memegang wajah. Peneliti menemukan fakta sering memegang wajah lebih gampang terserang influenza.
Rabu, 30 Sep 2009 09:16 WIB







































