detikSport
Nadal Kembali 'Kalahkan' Federer
Tahun ini, Rafael Nadal berhasil menggusur Roger Federer dari tampuk nomor 1 dunia. 'Kemenangan' kembali dipetik Nadal atas Federer dalam hal siapa pemain paling sportif.
Minggu, 21 Nov 2010 05:17 WIB







































