detikHealth
Ini Kondisi Medis Paling Aneh yang Pernah Terjadi di Tubuh Manusia
Selain berbagai penyakit langka, ternyata ada juga kondisi-kondisi pasien yang bisa dibilang 'aneh'. Para dokter mungkin sering menemukan hal tersebut dan dimasukkan dalam kasus khusus. Tetapi, untuk yang bukan dokter tentu saja ini merupakan hal menarik.
Kamis, 11 Jul 2013 10:55 WIB







































