detikNews
Rusadi Kantaprawira Ditahan KPK
Setelah diperiksa dari pukul 13.00 WIB anggota KPU, Rusadi Kantaprawira, resmi dijadikan tersangka dan ditahan oleh tim penyidik KPK di Polda Metro Jaya.
Senin, 18 Jul 2005 20:42 WIB







































