Sepakbola
Berharap pada 'Hoki' Inggris Merah
Inggris bakal tampil dengan seragam serba merah ketika menghadapi Slovenia dalam laga hidup mati. Di waktu lalu all reds sukses menghadirkan hasil positif. Bagaimana dengan nanti?
Rabu, 23 Jun 2010 12:37 WIB







































