Guru besar hukum UI menyebut konflik antara Rusia dan Ukraina belum akan mereda. Untuk itu, diperlukan negara yang bisa menjadi fasilitator perundingan.
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky menyatakan militer negaranya terus melancarkan serangan untuk memukul mundur pasukan Rusia dari wilayah selatan negara itu.