Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dapat pesan penting dari Hadi Tjahjanto soal sikat mafia tanah.
Wapres Ma'ruf Amin memberi pesan ke Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) untuk meneruskan kinerja menteri sebelumnya dalam memberantas mafia tanah.
Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyampaikan pesan keras untuk para mafia tanah di RI.