detikNews
Truk Pengangkut Barang Dilarang Melintas Mulai 22 Juni
Di Blitar, mulai pukul 00.00 WIB, semua truk kelas 1 dan 2 dilarang melintas di jalur mudik 2017. Upaya ini dilakukan untuk memperlancar lalu lintas.
Selasa, 20 Jun 2017 11:56 WIB







































