detikNews
KPU Tarik Spanduk 'Coblos Satu Kali'
Komisi Pemilihan Umum (KPU) akhirnya menarik semua spanduk sosialissi 'Coblos Satu Kali'. KPU menegaskan tak pernah mengarahkan KPU daerah untuk membuat spanduk sosialisasi yang menuai kontroversi dan dianggap mengganggu netralitas KPU tersebut.
Jumat, 04 Jul 2014 13:11 WIB







































