Usai ditetapkan sebagai tersangka kasus penipuan tes CPNS, Olivia Nathania menarik sang pelapor yakni Agustin. Ia meminta agar Agustin juga jadi tersangka.
Pengacara korban kasus penupuan tes CPNS anak Nia Daniaty menyebut ada korban baru di kasus tersebut. Diduga korban tersebut berdomisili di Jawa Tengah.