Mulan Jameela tampil cantik dengan baju bodo khas Makassar saat dilantik sebagai anggota DPR RI periode 2019 - 2024. Ini cerita sang desainer baju bodo Mulan.
Diawal karier sebagai politikus, Mulan Jameela sudah dapat banyak tantangan. Terpilihnya Mulan sebagai anggota DPR RI disebut perekor alias perebut kursi orang.