Sekeluarga di Cilincing, Jakut, diintimidasi tetangga saat isolasi mandiri akibat terpapar COVID-19. Kini, satu keluarga itu sudah dievakuasi ke Rusun Nagrak.
Pemerintah membuka peluang perpanjangan PPKM Darurat. Dalam skenario yang diungkapkan Menkeu Sri Mulyani, penerapannya bisa berlangsung selama 6 minggu.
Pemerintah melaporkan ada 5.926 kasus baru Corona hari ini. Provinsi yang terbanyak melaporkan kasus Corona adalah DKI Jakarta, disusul Jawa Barat dan Banten.
Ilmu hitam, ketidakpercayaan dan rumor memperparah potensi bencana kesehatan masyarakat di Papua Nugini. Indonesia pun menutup perbatasan RI-Papua Nugini.