detikInet
Pemindai Retina Lumia 950 Bisa Tembus Kacamata
Kehadiran fitur Windows Hello pada Lumia 950 dan 950 XL menjadi daya tarik sendiri. Pasalnya, pengguna dapat membuka kedua ponsel ini dengan memindai retinanya. Meski mereka sedang menggunakan kacamata sekalipun.
Rabu, 04 Nov 2015 08:33 WIB







































