detikNews
Mayoritas Penduduk di 23 Negara Dukung NATO, Indonesia Tak Sampai 50 %
Rata-rata 60 persen penduduk di 23 negara mendukung intervensi militer NATO di Libya. Sedangkan dukungan kurang dari 50 persen ditunjukkan oleh penduduk di Rusia, Turki, Argentina dan Indonesia.
Jumat, 13 Mei 2011 02:09 WIB







































