Dua kakak-beradik keponakan Prabowo Subianto, Thomas Djiwandono dan Budisatrio Djiwandono masuk dalam Tim Khusus yang diutus bertemu Menkeu Sri Mulyani.
Senangnya warga menyambut Prabowo Subianto yang melintas di depan FX Sudirman saat menuju gedung MPR/DPR untuk pelantikan presiden dan wakil presiden RI.
Tren investasi PLTN global meningkat, KADIN dan pemerintah dorong dekarbonisasi melalui EBT. Tiga negara tawarkan proposal pembangunan PLTN di Indonesia.
Presiden terpilih Prabowo Subianto berulang tahun pada hari ini. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan ucapan selamat ulang tahun untuk Prabowo.
Kakek Prabowo, RM Margono, diusulkan jadi Pahlawan Nasional. FGD di Surabaya membahas peran dalam sejarah Indonesia dan dukungan dari akademisi-Pemkab Banyumas.