Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung akan membuka 1.000 lowongan petugas pemadam kebakaran, termasuk untuk warga luar Jakarta. Proses rekrutmen dimulai tahun ini.
Relokasi pedagang di kawasan Barito mendapat respons positif. Banyak pedagang mengapresiasi pendekatan dialogis dan pendampingan yang dilakukan Pemprov DKI.
Sekjen Gerindra Ahmad Muzani menginstruksikan kepada para kader se-Sulawesi Selatan (Sulsel) agar menjaga kepercayaan rakyat kepada Presiden Prabowo Subianto.