Driver online se-Jatim akan demo untuk menyuarakan aspirasi di Surabaya. Salah satu tuntutan agar aplikator tidak memotong hasil orderan sebesar 20 persen.
Driver Grab, Godelfridus (47), melawan balik penumpang wanita yang membuatnya jadi tersangka. Godelfridus resmi mempolisikan penumpang inisial NT (25) itu.
Viral driver GrabCar diduga melakukan pelecehan-penganiayaan terhadap penumpang wanita yang muntah dari dalam mobil di Tambora, Jakbar. Polisi mencari pelaku.