detikNews
Menyulap Ladang Ganja Aceh dan Mandailing Natal bak Doi Tung
Doi Tung merupakan kawasan percontohan UNODC karena sukses memutus mata rantai peredaran opium dunia. Diharapkan konsep ini dapat diadopsi juga di ladang ganja Indonesia, Aceh dan Mandailing Natal.
Jumat, 17 Feb 2012 04:49 WIB







































