Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengobarkan perang dagang menerapkan tarif bea masuk impor tinggi. Menkeu Sri Mulyain menyebutnya sebagai war game.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menegaskan di tengah ketidakpastian akibat perang dagang dilancarkan Presiden Donald Trump, ekonomi Indonesia masih kuat.