detikNews
Pimpinan Parpol Inggris Bersiap untuk Debat Televisi
Para pimpinan 7 partai politik di Inggris bersiap untuk melakukan debat langsung pemilu yang akan disiarkan langsung oleh ITV malam ini. Kontes ini akan menjadi satu-satunya debat langsung antara PM David Cameron dari Partai Konservatif dengan pimpinan oposisi Ed Miliband dari Partai Buruh.
Kamis, 02 Apr 2015 18:01 WIB







































