KPK berencana memeriksa angpao yang diterima saat pernikahan putri ketiga Sultan HB X Jumat 2 mei 2008 lalu. Namun KPK masih menunggu koordinasi dengan Sultan HB X.
KPK hari ini akan memeriksa angpao penikahan putri Sri Sultang Hamengku Buwono X. Sebelumnya, KPK juga melakukan pemeriksaan angpao pernikahan Ketua MPR Hidayat Nurwahid.
Uang angpao yang diperoleh Ketua MPR Hidayat Nurwahid hampir mencapai Rp 200 juta. Asal uang itu akan diteliti terlebih dahulu oleh KPK, untuk mengetahui adakah unsur gratifikasi.
KPK memeriksa angpao yang diterima Ketua MPR Hidayat Nur Wahid saat melangsungkan pernikahan. KPK akan meneliti angpao itu bagian dari gratifikasi atau bukan.
Satu persatu anggota Komisi IV diperiksa KPK terkait dugaan korupsi alih fungsi hutan di Tanjung Api-api, Sumatera Selatan. Anggota Komisi IV I made Urip pun diperiksa sebagai saksi.
Tersangka kasus dugaan korupsi tukar guling kantor Bupati Lombok Barat, Iskandar memenuhi panggilan KPK. Meski sudah ditetapkan menjadi tersangka, Iskandar mengaku tidak tahu ada korupsi.
KPK memanggil dua pegawai Deplu sebagai saksi kasus dugaan korupsi di KBRI Singapura. Kasus ini diduga terjadi saat pembangunan kantor dan wisma KBRI di negara itu.