Persib menanggapi serius ancaman pembunuhan terhadap pemain Thom Haye pascalaga melawan Persija. Klub menegaskan pentingnya sportivitas dan menolak rasisme.
Gerindra memecat Bupati Aceh Selatan Mirwan MS sebagai Ketua DPC setelah berangkat umrah di tengah bencana. Gubernur Aceh juga marah atas tindakan ini.