Demo Tuntut Abu Bakar Ba'asyir Bebas Diwarnai Aksi Dorong
Jamaah Anshorut Tauhid (JAT) Mudiriyah Surabaya melakukan demo di depan Mapolrestabes Surabaya Jalan Taman Sikatan. Aksi massa yang berjumlah 100 orang itu sempat diwarnai aksi dorong massa dan polisi.
Jumat, 13 Agu 2010 14:19 WIB







































