detikFood
Kini di Rusia Berlaku Larangan Merokok di Restoran dan Bar
Mulai 1 Juni, Rusia memberlakukan Undang-Undang Anti Tembakau berupa larangan merokok di kafe, bar, dan restoran. Larangan tersebut merupakan usaha pemerintah menghentikan kebiasaan merokok di negara dengan 44 juta perokok ini.
Senin, 02 Jun 2014 15:46 WIB







































