AHY memuji Benny Kabur Harman sebagai macan parlemen karena melakukan aksi walk out sidang paripurna UU Cipta Kerja. PPP menyerahkan penilaiannya ke publik.
Ada sejumlah pelajar juga yang ikut diamankan polisi terkait demo berujung rusuh di Semarang kemarin. Mereka mengaku tidak paham untuk apa mereka ikut demo.