Presiden SBY hari ini menerima 6 Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh untuk Indonesia. Upacara penerimaan berlangsung di Istana Merdeka, Jalan Medan Merdeka Utara, Jakarta.
Pemerintah meluncurkan program Master Plan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI) yang diharapkan bisa mengundang investasi Rp 4.000 triliun.
Para pengguna Android yang masih terjebak OS versi lama tentu berharap mendapat upgrade resmi. Kabar gembira bagi pemakai keluarga Galaxy, Samsung mengumumkan bakal segera merilis update Android Gingerbread.
Pemerintah Singapura hingga saat ini belum bisa menjalin kontak dengan Kapal MT Gemini yang dibajak perompak di perairan Kenya. Namun Singapura terus berkomunikasi dengan pemerintah Indonesia menyangkut 13 ABK berkewarganegaraan Indonesia yang berada di kapal tersebut.