Sepakbola
Duo Veteran Berpindah Klub
Dua pemain veteran Italia berpindah klub. Nicola Legrotagglie bergabung ke AC Milan dari Juventus. Sementara itu Cristiano Zanetti dijual Fiorentina ke Brescia.
Senin, 31 Jan 2011 22:38 WIB







































