detikHealth
Badan Lemas dan Ludah Berdarah, Gejala Apa?
Dok, saya sering merasakan badan lemas dan ada saat-saat dimana paru-paru sedikit panas lalu saat meludah disertai darah. Apa berbahaya karena ini sangat sering terutama saat lelah dan cuaca sangat dingin atau sangat panas?
Kamis, 24 Mei 2012 11:36 WIB







































