detikFinance
Bulog Ekspor Beras Mulai Februari
Pemerintah akan mulai melakukan ekspor beras berkualitas bagus pada Februari 2009. Negara tujuan eskpor untuk beras sangat baik ini adalah Jepang, Hong Kong dan Singapura.
Senin, 05 Jan 2009 13:01 WIB







































