detikHot
Film James Bond Dongkrak Penjualan Miras
Tak hanya sukses menyedot penonton, film James Bond: Casino Royale juga mampu mendongkrak penjualan minuman keras. Gara-gara hal ini, sebuah perusahaan miras di Prancis dibuat kewalahan.
Minggu, 26 Nov 2006 13:56 WIB







































