Kemenag menggelar sidang isbat penetapan 1 Syawal 1446 Hijriah. Hasil sidang isbat, pemerintah menetapkan hari raya Idul Fitri jatuh pada 31 Maret 2025.
Polisi mengungkap perputaran uang kasus pemerasan mahasiswa PPDS Anestesi Undip, dr Aulia Risma, capai Rp 2 M. Pemerintah didorong mengevaluasi PPDS Undip.
Anggota Komisi III DPR RI Fraksi PKS Nasir Djamil menerima aspirasi dari komunitas masyarakat Sindhi yang merupakan salah satu suku di India di Jakarta.