Pemimpin kedua negara akan bertemu dengan harapan berlanjutnya tradisi saling silaturahmi setelah terhenti 1 dekade lebih, antara lain akibat beban sejarah.
Kepolisian Malaysia telah menyelesaikan penyelidikan terhadap ancaman pembunuhan untuk grup band Indonesia, Radja, setelah manggung di Larkin, Johor Bahru.