Hari raya Idul Adha dirayakan setiap tanggal 10 Dzulhijjah. MUI mengimbau masyarakat melaksanakan puasa sunnah Arafah sehari sebelum perayaan tersebut.
Kurban digital menawarkan kemudahan dan kepraktisan bagi yang ingin melakukan ibadah kurban. Namun masih banyak yang ragu-ragu, apakah sesuai syariat Islam?
Sistem kupon dilarang untuk menghindari antrean. "Malu dong kita sebagai umat muslim kalau sampai seperti itu, apalagi ada yang meninggal dunia," tutur Dedi.