detikFinance
Bayar Taksi Sekarang Bisa Pakai Kartu Kredit dan Debit
Bank Mandiri bekerja sama dengan Blue Bird Group melalui pemasangan Electronic Data Capture di semua armada taksi Blue Bird. Pembayaran ongkos taksi kini bisa non tunai.
Senin, 05 Mei 2014 14:22 WIB







































